Analisa tetang pelayanan jasa antar barang DHL melalui web dalam hal :
1. Supply Chain Management (SCM)
DHL adalah pemimpin pasar global di international express, transport darat, dan freight udara. DHL juga nomor satu di dunia untuk freight laut dan layanan kontrak logistik. DHL menawarkan rangkaian lengkap solusi - dari pengiriman dokumen ekspres sampai ke pengelolaan rantai pasokan. (Copyright © 2004 DHL International, Ltd. All Rights Reserved).
Jd SCM pada DHL ini berawal dari aliran barang yang datang dari pelanggan DHL, kemudian barang itu di distribusikan atau dikirim ke alamat yang sesuai permintaan pelanggan. Dalam memenej atau mengatur agar sampainya barang tersebut ke si pemakai akhir maka DHL menggunakan 3 jalur, yaitu : lewat udara, darat , dan laut serta solusi logistic. Dalam DHL mengantarkan barang yang antar Negara mengunakan jalur udara atau laut, dan kalau tidak terlalu jauh tujuan dan kelas yang di pilih oleh pekanggan hanya yang ekonomi saja, itu hanya menggunakan jalur darat. Yang mana ini akan mempermudah sampainya barang ke tujuan akhir.
2. Customer Relationship Management (SCM)
Dalam menjaga hubungan dengan pelanggan, DHL memberikan sebuah website yang mana dapat di akses oleh semua pelanggan maupun bagi yang belum berlangganan. Guna dari website ini adalah agar para pelanggan dapat mengetahui perkembangan dari barang yang akan dikirim express melalui DHL ini, pelanggan juga dapat mengetahui berita-berita terbaru tentang perkembangan DHL itu sendiri. Di website ini para pelanggan juga dapat memberikan komentar yang membangun kepada DHL agar DHL bisa lebih baik untuk ke depannya. Hal ini akan dapat membuat para pelanggan mempercayai DHL sebagai pengantaran barang ekspress dan juga DHL tentunya akan tetap menjadi pemimpin pasar global di international express, transport darat, dan freight udara, Karena manajemen dalam hubungan dengan pelanggan dapat di atur dengan baik.
Analisa lainnya yang berhubungan dengan E-Bisnis :
E-bisnis merupakan bentuk bisnis yang mengunakan medi elektronik dan teknologi seperti internet, tidak saja meliputi pembelian, penjualan dan jasa, tapi juga meliputi pelayanan pelanggan dan kerja sama dengan rekan bisnis.
Dalam hal ini ekspedisi DHL menyediakan website yang nantinya akan di kunjungi oleh para pelanggan DHL dan juga yang belum berlangganan. Jasa ini juga menggunakan komukasi seluler selain dari secara online. Jd pada intinya ekspesdisi DHL ini berbisnis yang menguntungkan DHL sendiri dan juga para pelanggannya.
Rabu, 10 Juni 2009
Tugas III : Analisa Aplikasi
Diposting oleh jr.doni di 09.19
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar